Beritaoku satuOpini

Inovasi Masjid Ramah Anak

×

Inovasi Masjid Ramah Anak

Sebarkan artikel ini
Bagus Suparjiyono, S.Pd., M.Si. Manager PRIMAGAMA Baturaja Ketua HISPPI Kabupaten OKU

Inovasi Masjid Ramah Anak

Oleh. H. Bagus Suparjiyono,S.Pd.,M.Si.

Manager Genza Education Baturaja
Sekretaris Dewan Masjid Indonesia OKU
Sekretaris Forum PUSPA OKU
Ketua HISPPPI OKU

Pengelolaan Madrasah Ramah Anak, yang dalam hal ini disebut dengan MRA, di mana ada komponen kunci.

Pertama adalah kebijakan masjid untuk menuju MRA menjadi bagian dalam pola pikir, SDM yang berlatih, konvensi hak anak, sarana dan prasarana yang ramah anak, kemudian pengembangan kreativitas seni dan budaya bagi anak.

Kedua partisipasi anak, dan orang tua bahkan masyarakat dunia usaha yang menjadi bagian dari ekosistem dari masjid ramah anak.

Tiga tahapan terbentuknya MRA, yaitu Mau, Mampu, dan Maju. Tahapan Mau memerlukan adanya SK atau deklarasi bersama antara Pengurus Masjid, Dewan Masjid Indonesia (DMI), dan Pemda.

Tahapan Mampu yaitu telah memenuhi komponen MRA tadi. Sedangkan tahapan Maju setidaknya bisa memberikan pengaruh pada yang masih di sekitarnya.

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News