Fungsinya sangat vital sebagai penetralisir racun di dalam tubuh.
Serbuk kemangi yang di buat dari daun kemangi, sangat baik untuk menjaga kesehatan hati.
BACA JUGA Maknyussss… Hidangan Kuliner Khas Danau Ranau. Mudah Di buat, berikut caranya
2. Usir Radikal Bebas
Anti oksidan di dalam kemangi mampu mengusir molekul radikal bebas.
Molekul ini terbentuk dari rokok serta makanan yang kurang sehat.
Sebaiknya perokok berat harus memulai makan kemangi nih.
BACA JUGA Dihàntam Kàyu Kemudian Di hàjar Pàkaì Pàràng, Ayah Mertua di OKU Selatan T3wàs di Tangan Menantu
3. Cegah Kanker
Daun kemangi yang memiliki rasa mint, mampu mencegah terjadinya beberapa jenis kanker.
4. Melindungi kulit dampak penuaan
Ekstrak daun kemangi dapat melindungi kulit efek penuaan.
Hal ini karena anti oksidan memiliki efek perlindungan, jika seseorang memakannya.
BACA JUGA Penerimaan CPNS Tak Dibuka Pemkab OKU, BKPSDM: Tahun 2023 Fokus Honorer
5. Gula darah turun
Daun kemangi kerap di rekomendasikan pengobatan tradisional untuk menurunkan gula darah.