Beritaoku satuPendidikan

Pentas Seni SMP N 3 OKU Membentuk Karakter Semangat Juang 

×

Pentas Seni SMP N 3 OKU Membentuk Karakter Semangat Juang 

Sebarkan artikel ini

baca juga :

Gedung PMI OKU Mangkrak, Pembangunannya Di lanjutkan

Menko Polhukam : Banyak ASN Terpapar Paham terorisme

Cerita di atas adalah bagian pentas seni yang di mainkan pelajar SMP N 3 OKU Kecamatan Lubuk Raja.

Permainan sangat menjiwai, karena membuat suasana bergolak. Hening kemudian pecah oleh sorak sorai penonton.

Kepala SMP N 3 OKU Sukarjo SPd mengatakan, pentas seni yang di gelar untuk menginspirasi nilai perjuangan.

baca juga :

Petani Karet Terjajah Harga  yang Semena-mena

Melihat Keseruan Lomba 17 Agustus di Perumahan SION Kemiling

“Nilai perjuangan ini untuk membentuk karakter generasi bangsa, ” ujarnya, Sabtu 19 Agustus 2023, kepada okusatu.id

Hal ini, sambungnya berkaitan dengan kurikulum merdeka, di mana kurikulum tersebut menekan pada pembentukan karakter generasi bangsa.

“SMP  3 OKU juga fokus pada program lingkungan. Ini terbukti tahun depan (2024) akan melangkah ke tingkat nasional, ” tandasnya. (unt)

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News