Beritaoku satuSumsel

Waw !! AM Mapala Gerhana Unmaha Ambil Nomor di Ketinggian 3.159 MDPL

×

Waw !! AM Mapala Gerhana Unmaha Ambil Nomor di Ketinggian 3.159 MDPL

Sebarkan artikel ini
Mapala Gerhana Unmaha
Angkatan Muda Gerhana Unmaha Baturaja penomoran di puncak Gunung Dempo, Pagaralam.

 

 

“Para peserta sudah melewati beberapa tahapan. Di antaranya,  diksar ruangan, diksar lapangan, pengembaraan, dan penomoran di gunung Dempo, Pagaralam, ” tutur Ketua Umum Gerhana Unmaha Unmaha Akhmad Kharis Minandar.

 

Baca juga ; Gunung Dempo Level Waspada, Pengunjung Di larang Mendekati Radius 1 KM

Keberangkatan para Angkatan Muda ke VII itu, di katakannya tidak sendirian. Lima orang peserta yang satu di antaranya seorang mahasiswi ini, di kawal empat orang senior.

 

 

“Totalnya 9 orang. Terdiri dari 5 orang peserta angkatan muda, dan 4 pengurus Mapala Gerhana Unmaha, ” jelasnya.

 

 

Selama penomoran, para peserta di wajibkan menjalankan beberapa kegiatan. Di antaranya : Navigasi darat,
Pengambilan air di gunung dempo, dan sosial pedesaan atau Sosped.

 

 

“Tujuannya untuk mengembangkan dan menerapkan ilmu navigasi yang sudah di bekali, sekaligus pengambilan nomor induk anggota, ” tuturnya.

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News