Sepuluh Tahanan di Pekanbaru Kabur Lewat Septic Tank, Empat Tahanan Pulang Kaki Pincang
Pekanbaru – Septic tank bisa di bayangkan, apa isinya ? Dari luar saja, aromanya sudah sangat khas. Bahkan dalam radius 10 meter, aromanya mampu membuat keriting bulu hidung. Lantas bagaimana dengan ruangan dalam. Ah tak usah di pikirkan.
Namun perlu di ketahui, septic tank sangat di butuhkan keberadaanya. Bahkan bagi tahanan sekalipun.
Bukan saja untuk menampung tinja, namun bagi tahanan, septic tank menjadi salah satu pintu untuk kabur dari tahanan yang mengungkungnya.
baca juga :
Hal ini yang terjadi di pekanbaru, Riau. Sepuluh tahanan Polsek Rumbai, Kota Pekanbaru Riau, kabur dari sel lewat jalur tersebut.
Mereka buron selama 10 sepuluh hari, namun pada akhirnya, mereka kembali ke tahanan. Tapi empat di antaranya dengan kaki pincang.
Empat Tahanan Pulang Kaki Pincang
Maklum saja, petugas terpaksa memberikan tindakan tegas terukur kepada empat tahanan.