BeritaEkonomioku satu

Dinkop UKM, Latih UMKM Bidang Kuliner di OKU Pengembangan Produk

×

Dinkop UKM, Latih UMKM Bidang Kuliner di OKU Pengembangan Produk

Sebarkan artikel ini

Dinkop UKM, Latih UMKM Bidang Kuliner di OKU Pengembangan Produk

OKU SATU – Pelaku Usaha Menengah Kecil Mikro (UMKM) di Kabupaten OKU diberi pelatihan Dinas Koperasi dan UKM OKU. Sebanyak 40 pelaku UMKM mendapat wejangan dari praktisi sekaligus akademisi.

“Pesertanya pelaku usaha kuliner. Baik usaha produk makanan maupun minuman, ” ujar Kadin Koperasi dan UMKM Tommy SH MSi melalui Kabid Kewirausahaan Ir Yesi Yandriyani ST MM didampingi Pejabat Fungsional Ir Marinda Gusti Akhiria ST MT, Rabu 22 November 2023 di salah satu hotel di Kelurahan Sukajadi.

Para peserta, kata dia, dilatih agar mampu mengembangkan produk usahanya. Sehingga produk yang ditawarkan tidak monoton.

Kepala Dinas Koperasi dan UKM Tommy.

“Atau bisa juga para pelaku UMKM ini mengkreasikan produknya, ” jelasnya.

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News