Beritaoku satu

PPPK Guru Dilantik, Bupati Oku Selatan Beri Pesan tegas

×

PPPK Guru Dilantik, Bupati Oku Selatan Beri Pesan tegas

Sebarkan artikel ini

PPPK Guru Di lantik, Bupati Oku Selatan Beri Pesan tegas

OKU SELATAN – Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja atau PPPK Kabupaten OKU Selatan di lantik dan di ambil sumpah Bupati OKU Selatan Popo Ali Martopo, Kamis 24 Agustus 2023.

PPPK yang di lantik sebanyak 613 orang dengan formasi guru. Pelantikan di pusatkan di aula dewan Kesenian Kabupaten OKU Selatan.

baca juga :

Program Ketahanan Pangan Desa Tebing Kampung, Sasar Tiga Target Sekaligus

Dua Mantan Pegawai Bank di Lahat Menua Bersama di Penjara

Bupati OKU Selatan Popo Ali, M.B,.Comm, mengucapkan selamat kepada PPPK yang baru saja di lantik.

“Alhamdulillah pada hari ini penantian bapak ibu semua menjadi kenyataan, sekali lagi, secara pribadi dan pemerintah daerah Oku Selatan mengucapkan selamat, “ucap bupati.

Bupati menjelaskan, PPPK adalah sama dengan Pegawai Negeri Sipil. Baik pada penggajian, jaminan kesehatan, cuti, perlindungan, dan pembinaan disiplin.

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News