“Semoga kedepannya para pencinta olahraga bulutangkis di Oku Selatan, lebih bangkit dan maju lagi, “ucapnya.
Kelompok tunggal putra U-17, di ambil juara 1,2 dan juara 3, dengan hadiah berupa uang pembinaan, piala, serta sertifikat.
Sementara, untuk kelompok ganda putra veteran di gelar dalam rangka menjalin silaturahmi mantan atlet bulutangkis.
Sekaligus menjadi penyemangat bagi generasi muda untuk berlatih dan mencintai olahraga bulutangkis.
“Untuk elompok veteran ganda putra di ambil pemenangnya Juara 1, 2 dan juara 3, akan mendapatkan hadiah berupa uang pembinaan, piala dan sertifikat, “katanya.
Turnamen U 17 di ikuti 22 orang atlet, sementara veteran hanya di ikuti 26 orang.
BACA JUGA ; Banyak Program Unggulan, MAN Muara Dua Lebih Tonjolkan Ilmu Agama
Minta Atlet Bulu Tangkis Junjung Sportivitas.
Pihaknya berharap peserta turnamen tetap menjunjung sportivitas.