Mesin Terbakar, Pipa PDAM Jebol
BATURAJA TIMUR – Pelanggan PDAM di Kelurahan Sekarjaya, selama dua hari terakhir mengaku kesulitan mendapatkan air bersih.
Padahal, air merupakan kebutuhan dasar untuk kehidupan sehari-hari. Wajar saja jika selama dua hari, air tak mengalir pelanggan menggerutu.
Direktur PDAM OKU H Abi Kusno melalui Kasi Distribusi Syaiful menjelaskan, penyebab terganggunya distribusi air bersih di Sekarjaya, karena mesin distribusi air terbakar.
BACA JUGA Aksi Bej4t Bapak Tiri L4knat, Nòdai Anak Hingga Beranak
BACA JUGA Calon Dirut PDAM Didominasi Luar OKU
BACA JUGA Nunggak Bayar PDAM, Kejari OKU Turun Tangan
“Terbakar pada bagian beering pompa distribusi di Booster Sekarjaya, ” ujarnya.
Gangguan tersebut, jelas dia, terjadi sekitar tiga hari belakangan. Hal ini, karena petugas harus mengganti beering pompa yang terbakar.
“Di Baturaja tidak ada, jadi harus dipesan dari Palembang. Sekarang masih perbaikan, ” jelasnya.