BeritaKriminaloku satu

Gudang BBM Pertalite Palsu di OKI Terbongkar, Pelaku Akui Sulit Membedakannya

×

Gudang BBM Pertalite Palsu di OKI Terbongkar, Pelaku Akui Sulit Membedakannya

Sebarkan artikel ini

Gudang BBM Pertalite Palsu di OKI Terbongkar, Pelaku Akui Sulit Membedakannya

OKU SATU – Bahan Bakar Minyak (BBM) Pertalite palsu di duga sudah beredar di masyarakat.

Hal ini terbongkar, saat Polda Sumatera Selatan berhasil menemukan gudang pemalsu BBM jenis Pertalite.

Baca juga BBM Ilegal Terbongkar, Polres Sebut Kantongi Beberapa Nama

baca juga BBM Baru, Pertamax Green 95 Di jual Bulan ini, Harganya Rp 13.200

BBM di temukan di Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI). Tepatnya di Kecamatan Pedamaran.

BBM oplosan dari gudang, di beli konsumennya warga lokal serta warga di luar Kecamatan Pedamaran.

baca jugaSoal Dugaan Gudang BBM Terbakar, Kapolres OKU Beri Instruksi Tegas

baca juga Pupuk Subsidi di Lubuk Raja Hilang Peredaran, Petani Kelimpungan

BBM palsu yang di temukan Unit 2 Subdit IV Tipidter Ditreskrimsus sebanyak 4 ribu liter.

Bahan bakar palsu tersebut di temukan di dalam gudang penyimpanan milik Ha.

Kini Ha, pelaku pengoplos BBM di amankan Polda Sumatera Selatan bersama rekannya DS.

baca juga Jangan Cerca Rambut Uban, Iniloh Maknanya

baca juga Bukan Pusaka Berkhodam Saja Yang Di jamas, Benda Seperti Ini Juga Bisa

Dalam aksi ilegalnya, pelaku mencampur minyak sulingan yang di beli dari R.

Minyak itu di sebutkan berasal dari salah satu sumur di Desa Keluang, Musi Banyuasin.

HA membeli minyak sulingan dengan harga Rp 1,3 juta perdrum. Minyak sulingan tersebut di campur pewarna berwarna biru.

baca jugaGotong Royong Danau Ranau, Camat Libatkan Para Pelajar, Targetnya Keren Deh

baca juga Dua Desa di Semidang Aji Tunggu Transferan BLT DD

Setelah di oplos, minyak itu di jual dengan harga Rp 7 ribu perliter.

Aktifitas pemalsuan BBM jenis pertalite ini, di jelaskan Wadirkrimsus Polda Sumsel AKBP Putu Yudha Prawira sudah di jalankan selama lima tahun.

“Namun aktifitas di TKP baru berjalan dua bulan, ” jelasnya, Kamis 20 Juli 2023 saat pres rilis.

baca jugaBLT DD Di salurkan, Warga Desa Tubohan Girang

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News