“Setelah aksi, Ye langsung kabur, ” ujar Kapolres OKU AKBP Imam Z melalui Kapolsek Lengkiti IPTU M Soleh.
Pasca peristiwa mengerikan ini, Ye bak raib ditelan bumi. Selama satu pekan, tidak ada kabar terkait keberadaan pelaku.
BACA JUGA Bandara Gatot Subroto Way Kanan Segera Beroperasi, Pemda Sekitar Jamin Penumpang Tiap Penerbangan
“Selasa 26 Maret 2024, pukul 11.00 wib, pelaku diamankan petugas dari rumah Kades Umpam. Pelaku dibawa ke Polsek Lengkiti untuk proses lebih lanjut, ” tandasnya. (*)