Beritaoku satuPolitik

Mahasiswa Unbara Geruduk Gedung DPRD OKU

×

Mahasiswa Unbara Geruduk Gedung DPRD OKU

Sebarkan artikel ini

Mahasiswa Unbara Geruduk Gedung DPRD OKU

Baturaja – Ratusan Mahasiswa yang tergabung dalam Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Baturaja, menggelar unjuk rasa di gedung DPRD OKU, Rabu 28 Agustus 2024.

Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Baturaja, Agree Fina menerangkan, unjuk rasa tersebut menurut Pilkada di OKU jujur dan adil..

“Sehingga mekanisme berjalan dengan tertib dan lancar,” Ucapnya.

Unjuk rasa ini juga dilakukan karena Universitas Baturaja mendukung dan mengawal sepenuhnya hasil keputusan MK No.60/PUU-XXII/2004.

Partai politik atau gabungan partai politik yang tidak memiliki kursi di DPRD Provinsi dapat mencalonkan diri sebagi kepala daerah.

Kapolres OKU AKBP. Imam Zamroni Melalui Kasi Humas Polres OKU, Iptu Ibnu Holdun mengatakan, Polres OKU beserta jajarannya melakukan pengamanan unjuk rasa Mahasiswa Universitas Baturaja.

“Agar terjaminnya kemananan dan Keselamatan masyarakat yang tengah melakukan Unjuk Rasa,” Ujarnya (Wen)

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News