BeritaKhutbah Jumatoku satu

Nilai Inti Kebaikan Dunia dan Akhirat

×

Nilai Inti Kebaikan Dunia dan Akhirat

Sebarkan artikel ini
OLEH: Ahmad Yasin,S.H.I.,M.Pd.Dosen Pendidikan Agama Islam UNBARA, Penyuluh Agama Islam dan Pengurus NU Kab. OKU

Sidang shalat Jumat yang dirahmati Allah!
Tidak lupa khatib senantiasa mengingatkan kepada diri khatib pribadi dan jamaah sekalian agar senantiasa meningkatkan iman dan takwa, Istiqomah dalam menjalankan perintah-Nya, dan menjauhi semua larangan-Nya. Nas-alullāh at-taufīq was sadād.

Saudara sidang shalat Jumat yang dirahmati Allah!

Di antara doa yang paling sering dilantunkan setelah shalat adalah doa rabbanā atinā fid dunyā hasanah wa fil ākhirati hasanah wa qinā ‘adzābannār.

Yang artinya “Ya Allah, Ya Rabb Kami, anugerahkanlah kepada kami kebaikan di dunia dan di akhirat, dan jagalah kami dari siksaan api neraka.”

Lalu sejatinya apa itu kebaikan dunia dan apa itu kebaikan akhirat?

Marilah sejenak kita mentadaburi hadits Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam yang tadi kita dengar di awal khutbah.
أَرْبَعٌ مَنْ أُعْطِيَهُنَّ، فَقَدْ أُعْطِيَ خَيْرَ الدُّنْيَا وَالْآخِرَةِ: قَلْبًا شَاكِرًا وَلِسَانًا ذَاكِرًا وَبَدَنًا عَلَى الْبَلَاءِ صَابِرًا وَزَوْجَةً لَا تَبْغِيهِ ‌خَوْنًا ‌فِي ‌نَفْسِهَا، ‌وَلَا ‌مَالِهِ

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News

INTI BUDAYA LITERASI
Berita

Porsi Sabar Oleh: Yasin Seluruh manusia tentunya mengakui…