Beritaoku satuStory

Pasar Atas Itu Dulunya Terminal Angkutan Umum

×

Pasar Atas Itu Dulunya Terminal Angkutan Umum

Sebarkan artikel ini
Kawasan Pasar Atas selalu ramai disesaki pengunjung. Di bawah tahun 1990an, kawasan itu sangat luas karena berupa terminal kendaraan umum sebelum dipindahkan ke Pasar Baru dan terakhir di Kelurahan Batukuning. ( Foto: Istimewa / oku satu )

 

“Di Baturaja tinggal di rumah Uwak di Desa Talang Jawa, ” ujar IRT kelahiran 1952 silam.

 

Terminal itu, kata dia, cukup ramai di masanya. Kendaraan angkutan penumpang dari berbagai daerah masuk.

 

“Lewatnya jembatan Ogan I. Belum ada jalan lintas, ” ungkapnya.

 

Meski bekas terminal sudah dibangun gedung pasar, namun dirinya masih lokasi terminal, tempat pertamakali dirinya masuk Baturaja.*

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News