BeritaKulineroku satu

Lima Jenis Jajanan Kabupaten OKU Yang Sanggup Menggelitik Lidah

×

Lima Jenis Jajanan Kabupaten OKU Yang Sanggup Menggelitik Lidah

Sebarkan artikel ini

 

5. Tempoyak pepes


Tempoyak merupakan kuliner khas Kabupaten OKU. Kuliner ini berbahan baku utama daging buah durian yang diperam setelah dicampur garam.

 

Tempoyak sangat mudah ditemui ketika musim durian berlangsung. Tempoyak dapat ditambahkan pada masakan seperti sambal, pepes dan lainnya.

 

Pepes tempoyak umumnya menggunakan ikan sebagai lauknya setelah diolah dengan berbagai bumbu tradisional. (13)

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News