AdvetorialBeritaoku satu

Berburu Babi Massal di Desa Tanjung Bulan, Kades Sebut Ajang Silaturahim

×

Berburu Babi Massal di Desa Tanjung Bulan, Kades Sebut Ajang Silaturahim

Sebarkan artikel ini

Berburu Babi Massal di Desa Tanjung Bulan, Kades Sebut Ajang Silaturahim

Oku Selatan – Desa Tanjung Bulan Kecamatan Pulau Beringin, Oku Selatan kembali menjadi tuan rumah berburu babi bersama, Selasa 29 Agustus 2023.

Perburuan hama yang kerap menjadi musuh para petani itu, di inisiasi Persatuan Pemburu Babi (Porbi) Kecamatan Pulau Beringin, Oku Selatan.

Untuk mensukseskan acara itu, Porbi bekerjasama dengan Pemerintah Desa Tanjung Bulan dan Tanjung Bulan Ulu.

Porbi berburu babi masal di Desa Tanjung Bulan, Oku Selatan.

Kepala Desa Tanjung Bulan, Mulkan menyampaikan ungkapan terimakasih dan selamat datang kepada peserta yang datang dari luar daerah.

Baca juga :

Begini Cara Desa Tanjung Bulan Menyemarakan HUT RI

Cekcok Saling Tantang Adu Kecepatan Balap Motor, Berujung Duel Maut

Peserta, di katakan Mulkan, berasal dari Palembang, Lampung Barat, Pali, Jawa Barat, Bengkulu, Jambi Dan lain-lain.

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News