Beritaoku satu

Meningkatkan Kewaspadaan Kecelakaan Kerja di Area Tambang, Semen Baturaja Inspeksi Keselamatan Kerja

×

Meningkatkan Kewaspadaan Kecelakaan Kerja di Area Tambang, Semen Baturaja Inspeksi Keselamatan Kerja

Sebarkan artikel ini

Sebelumnya, pada Kamis (19/9), SMBR juga mengadakan inspeksi dan apel pagi yang dipimpin oleh Muhammad Beni.

Kegiatan ini menindaklanjuti Surat Edaran Direktur Teknik dan Lingkungan Kementerian ESDM Nomor: 10.E/MB.07/DBT.KP/2024 tentang “Pembelajaran Kasus Keselamatan Pertambangan Bulan Juli 2024 dan Perintah Apel Pagi serta Inspeksi Bersama.”

Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh pekerja tambang dan bertujuan untuk meningkatkan kewaspadaan serta mencegah kecelakaan di area tambang.

Inspeksi ini bertujuan memperkuat komitmen perusahaan terhadap keselamatan tambang serta mengapresiasi kinerja tim Department of Mining & Waste Management yang telah menjaga pasokan bahan baku produksi semen secara optimal.

SMBR juga menegaskan pencapaiannya dalam mempertahankan standar keselamatan kerja yang tinggi dengan Zero Fatality, yaitu tanpa adanya kecelakaan fatal dalam operasional tambang.

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News