BeritaKhutbah Jumatoku satu

Pelajari Ilmu dari Guru yang Jelas Sanadnya

×

Pelajari Ilmu dari Guru yang Jelas Sanadnya

Sebarkan artikel ini
INTI BUDAYA LITERASI
Persembahan Ust. Ahmad Yasin,S.H.I.,M.Pd. DOSEN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNBARA, PENGURUS NU DAN PENYULUH AGAMA ISLAM OKU

JamaahJumat rahima kumullah,

Adalah sebuah keniscayaan dan keharusan bagi khotib untuk selalu mengingatkan kepada diri khotib pribadi khususnya, dan para jamaah pada umumnya untuk selalu meningkatkan ketaqwaan kepada Allah SWT.

Dengan ketakwaan kepada Allah SWT insyaallah kehidupan kita di dunia dan akhirat kelak nanti akan selalu dalam perlindungan dan ridha Allah SWT.

Karena takwa merupakan sebaik-baik bekal menuju alam akhirat sebagaimana disebutkan dalam Al-Qur’an Surat al-Baqarah Ayat 197:

وَتَزَوَّدُوا فَإِنَّ خَيْرَ الزَّادِ التَّقْوَىٰ

“…Berbekallah, dan sesungguhnya sebaik-baik bekal adalah takwa…”   Ketika takwa hadir dalam diri kita, kehidupan kita pasti lah akan terkontrol. Kita akan selalu patuh untuk melaksanakan perintah-perintah yang diberikan oleh Allah SWT. Dan ketika hati kita tergiur untuk melakukan hal-hal yang dilarang oleh Allah pastilah kita akan ingat dan merasa takut untuk melakukannya.

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News

INTI BUDAYA LITERASI
Berita

Meraih Kebahagiaan Hidup Persembahan Ust.Yasin الْحَمْدُ لِلّٰهِ الْحَمْدُ…

INTI BUDAYA LITERASI
Berita

Jujur dalam Kehidupan Persembahan Ust.Yasin اَلْحَمْدُهِّلِلِالَّذِي تَفَرَّدَفًِأَزَلٌَِّتِهِبِعِزِّكِبْرٌَِائِهِ، وَتَوَحَّدَفًِصَمَدٌَِّتِهِ…