Beritaoku satu

Pertamina Patra Niaga Sumbagsel Raih Penghargaan Internasional di Asian Impact Awards 2024

×

Pertamina Patra Niaga Sumbagsel Raih Penghargaan Internasional di Asian Impact Awards 2024

Sebarkan artikel ini

Progam Simpatik Japing Blok merupakan program inisiatif Pertamina yang mendaur ulang sampah plastik menjadi paving block.

Program tersebut memiliki impact yang sangat berpengaruh pada lingkungan dengan mengurangi limbah dan menurunkan emisi karbon hingga 0,02 ton CO2 per hari.

Serta turut menciptakan peluang ekonomi baru bagi masyarakat dan meningkatkan kesadaran lingkungan.

Selain itu, untuk Program DEB Lansia Sebaya menjadi salah satu program inovasi sampah organik diolah secara alami menggunakan maggot, yang selanjutnya digunakan menjadi pakan ternak berkualitas dan kompos ramah lingkungan untuk mendukung pertanian organik.

Solusi inovatif ini telah berhasil mengurangi 240 kg sampah per tahun. Serta, program ini memberdayakan lansia dalam kegiatan ekonomi sirkular, dengan memberikan manfaat ekonomi sekaligus mendukung keberlanjutan lingkungan.

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News