Beritaoku satuOpini

Strategi dan Etika Demokrasi dalam Islam

×

Strategi dan Etika Demokrasi dalam Islam

Sebarkan artikel ini
INTI BUDAYA LITERASI
Persembahan Ust. Ahmad Yasin,S.H.I.,M.Pd. DOSEN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNBARA, PENGURUS NU DAN PENYULUH AGAMA ISLAM OKU

Selain itu, Indonesia dipandang sebagai negara hukum sehingga tidak heran bila sistem perpolitikan di Indonesia tergolong sangatlah aktif.

Dalam hal ini, dibutuhkan strategi politik yang akan mengatur bagaimana jika terjadi pemenangan ataupun pertarungan untuk berhasil memperebutkan kursi kekuasaan.

Etika demokrasi politik cenderung lebih mengarah ke dalam kelompok etika sosial yang membahas norma-norma moral yang menimbulkan sikap dan tindakan antara manusia satu dengan yang lainnya.

Berkaitan dengan etika politik, implementasi yang seharusnya dilaksanakan adalah kekuasaan dan kewenangan yang dicari bukanlah hanya untuk kepentingan sendiri atau pribadi saja, akan tetapi sebagai alat untuk melayani dan mengayomi tujuan kepentingan manusia atau warganya.

Allah SWT Berfirman QS Shad Ayat 26:

يَادَاوُدُ إِنَّا جَعَلْنَاكَ خَلِيفَةً فِي الْأَرْضِ فَاحْكُمْ بَيْنَ النَّاسِ بِالْحَقِّ وَلا تَتَّبِعِ الْهَوَى فَيُضِلَّكَ عَنْ سَبِيلِ اللَّهِ إِنَّ الَّذِينَ يَضِلُّونَ عَنْ سَبِيلِ اللَّهِ لَهُمْ عَذَابٌ شَدِيدٌ بِمَا نَسُوا يَوْمَ الْحِسَابِ (ص:26)

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News

INTI BUDAYA LITERASI
Berita

Menyambut Dzulhijjah Khutbah I الْحَمْدُ للهِ وَكَفَى، وَالصَّلاَةُ…

Berita

Maknai Tawakal Persembahan Ust.Yasin Khutbah I الْحَمْدُ لِلَّهِ…