Beritaoku satuPolitik

Untuk Eksistensi, PKP Kabupaten OKU Gelar Pendidikan politik dan Kaderisasi

×

Untuk Eksistensi, PKP Kabupaten OKU Gelar Pendidikan politik dan Kaderisasi

Sebarkan artikel ini

 

Peserta Pendidikan Politik dan Kaderisasi PKP OKU.

Pendidikan Politik dan Kaderisasi dibuka Plt Kaban Kesbangpol Kabupaten OKU, Novian Ardi mengajak kader PKP dapat eksis berbuat nyata, serta berperan meningkatan pembangunan berkeadilan dalam wadah persatuan dan kesatuan.

“Saya mengajak pengurus kader dan simpatisan PKP Kabupaten OKU berperan dalam demokrasi, ” ajaknya.

Dirinya juga mengajak untuk mensukseskan Pemilu 2024. Karena Suksesnya pemilu menjadi tanggung jawab semua.

“Saya ajak bersinergi dan kolaborasi membangun kehidupan politik Pemilu 2024 kondusif dan berkualitas, ” tandasnya. (13)

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News