BeritaKhazanah Islamoku satu

Buku Ta’limul Muta’alim, Begini Isi Materinya

×

Buku Ta’limul Muta’alim, Begini Isi Materinya

Sebarkan artikel ini
INTI BUDAYA LITERASI
Persembahan Ust. Ahmad Yasin,S.H.I.,M.Pd. DOSEN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNBARA, PENGURUS NU DAN PENYULUH AGAMA ISLAM OKU

Dan hendaknya mereka bergaul bersama orang-orang sholeh, duduk menghadap kiblat, mengamalkan sunnah -sunnah Rasul, memperbanyak sholawat.

Penyebab hafal dan lupa

Menghafal termasuk ke dalam metode belajar di berbagai lembaga pendidikan.

Imam Zarnuji menyebutkan bahwa hal yang banyak membantu hafalan ialah kesungguhan, tekun, sedikit makan, dan shalat di malam hari, serta memperbanyak membaca Al-Qur’an.

Syair Muhammad bin al-Hasan terkait keutamaan dan manfaat ilmu bagi pemiliknya:
تعلم فإن العلم زين لأهله # وفضل وعنوان لكل المحامد
وكن مستفيدا كل يوم زيادة # من العلم واسبح في بحور الفوئد
Belajarlah, karena ilmu adalah perhiasan bagi pemiliknya, juga keutamaan dan tanda bagi setiap sesuatu yang terpuji. Jadikanlah dirimu orang dapat mengambil faedah dari ilmu setiap harinya, dan berenanglah engkau dalam lautan kemanfatan (Imam al-Zarnuji, Ta’lîm al-Muta’alim, Beirut:halaman 61)
Karya Imam al-Zarnuji ini telah dikenal banyak orang baik di Timur maupun di Barat.

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News

INTI BUDAYA LITERASI
Berita

Porsi Sabar Oleh: Yasin Seluruh manusia tentunya mengakui…