Beritaoku satu

Pertamina Dorong Kolaborasi Pendidikan dan Industri Peternakan melalui Program Ecolivestock Sahabat Farm

×

Pertamina Dorong Kolaborasi Pendidikan dan Industri Peternakan melalui Program Ecolivestock Sahabat Farm

Sebarkan artikel ini

Ketua Sahabat Farm, Didik Sugianto, mengapresiasi Pertamina, melalui program ini memperkuat kolaborasi antara pendidikan dan industri, serta berperan dalam mempersiapkan generasi muda sebagai agen perubahan dalam sektor peternakan dan agrikultur yang berkelanjutan.

“Terima kasih atas dukungan penuh dari Pertamina yang telah memfasilitasi terlaksananya program ini, sehingga dapat memberikan manfaat yang besar bagi dunia pendidikan dan industri. Kerja sama ini memberikan dampak positif bagi pendidikan peternakan di Pangkalpinang dan juga keterampilan praktis yang relevan untuk pengembangan sektor peternakan yang berkelanjutan,” ujar Didik.

Selain itu, Area Manager Communication, Relation & CSR Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel, Tjahyo Nikho Indrawan, menyampaikan program ini sejalan dengan komitmen Pertamina dalam mendukung pengembangan pendidikan vokasi yang berfokus pada keterampilan praktis.

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News