Beritaoku satuOpini

Kota Strategis yang Diperebutkan dan Pernyataan Sikap NU

×

Kota Strategis yang Diperebutkan dan Pernyataan Sikap NU

Sebarkan artikel ini

Kedua, seruan untuk Menghentikan Konflik

Dalam pernyataannya, PBNU dengan tegas menyerukan agar konflik dan kekerasan segera dihentikan dengan segala daya upaya.

Mereka menekankan urgensi untuk menghindari lebih banyak korban kemanusiaan dan untuk menciptakan kondisi yang mendukung perdamaian.

Ketiga, mengajak masyarakat internasional untuk bertindak tegas

PBNU mengajak masyarakat internasional untuk bertindak dengan lebih tegas dalam mencari penyelesaian yang adil atas konflik Israel-Palestina. PBNU menekankan pentingnya berpegang pada hukum dan kesepakatan internasional yang ada.

Keempat, mendesak PBB untuk ambil sikap

Menyerukan kepada Anggota Tetap Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk tidak menggunakan hak veto dalam membela satu pihak dalam tragedi kemanusiaan yang berkepanjangan tersebut.

Kelima, menolak penggunaan identitas keagamaan

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News