Beritaoku satu

Operasi Kepatuhan PKB Sasar Pengendara di OKU Selatan

×

Operasi Kepatuhan PKB Sasar Pengendara di OKU Selatan

Sebarkan artikel ini

Baca juga :

Kepala Perwakilan Jasa Raharja Tk II Baturaja Audiensi ke Bank BRI, Ini yang Dibahas Dua Perusahaan BUMN 

Operasi Kepatuhan Pajak Kendaraan Bermotor, Gencar Umumkan Batas Pemutihan Pajak

Kepala Bapenda Samsat OKU Selatan, Mgs Hidayatullah berharap kesadaran masyarakat meningkat setelah operasi ini digelar.

Operasi Kepatuhan PKB

Menurutnya, program pemutihan PKB sangat bermanfaat bagi pengendara yang kendaraannya mati pajak untuk kembali diaktifkan.

“Selain itu, program ini bisa juga untuk balik nama kendaraan, ” terangnya.

Di sisi lain, Kanit Regident Polres OKU Selatan IPDA Kristian Hadinata mengingatkan para pengendara kendaraan agar mematuhi rambu lalulintas serta aturan berlalulintas.

Seperti memakai Helm SNI, tidak berboncengan lebih dari 2 orang Memakai Sefty Belt.

Dapatkan berita terupdate OKU SATU di Google News